Hasil akhir lukisan memang jauh berbeda dengan lukisan aslinya, karena ada beberapa improvisasi yang saya lakukan.
Saya tertarik untuk melukis ulang karya Elena Samarskaya karena hasil lukisannya yang bagus. Salah satunya adalah scene ini. Hasil lukisannya terlihat hidup dan natural. Komposisi dan paduan warna yang cerah serta artistik.
Sebelumnya scene ini juga pernah saya lukis dengan menggunakan cat acrylic, hasilnya tidak begitu bagus.
Lukisan ini menggambarkan suasana suatu telaga yang tenang di sebuah hutan terpencil. Ketenangan telaga dikelilingi pohon-pohon dan perdu menghijau.
Painted over 50x60cm canvas, this painting was inspired from original painting of Elena Samarskaya Mihajlova.
The final result is much different than original version because I did some improvisation.
I was interested to re-paint Elena Samarskaya's painting because her painting is awesome including this scene. Her painting looks alive and natural. The color composition and mixture are bright and artistic.
Previously I also painted this scene using acrylic color on 40x50cm canvas, the result was not good enough.
This painting depicts the quiet lake at a secluded forest surrounding by greenish trees and shrubs.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar