Selasa, 11 Juli 2017

New Days Dawn

Setelah berhenti melukis hampir selama 6 bulan sejak bulan November 2016, maka hati dan pikiran tergerak lagi untuk melukis. Jiwa seni tidak tertahankan lagi dan saya putuskan untuk mulai lagi melukis, memanfaatkan stok kanvas yang sudah terbeli. Apalagi juga tergerak untuk mencoba medium liquid white dan liquid black produk dari Bob Ross serta warna dark sienna.
Maka saya pilih salah satu lukisan Bob Ross yang menggunakan dua medium tersebut yaitu yang berjudul "New Days Dawn".
Kali ini saya melukisnya di atas kanvas 40x50cm.
Memang tangan dan jari jemari sempat kaku setelah berhenti selama 6 bulan. Saya masih kagok untuk menghasilkan sapuan dan ketukan kuas di atas kanvas. Tetapi akhirnya jadi juga karena tekad untuk menyelesaikannya.
Lukisan ini menggambarkan suasana menjelang fajar dan penuh nuansa coklat menguning.

After I decided to stop painting temporarily for almost 6 months since November 2016 due to my first born son, my mind and soul were driven to paint again. My soul of art can't be hold anymore and I decided to start painting again using the stock of canvas which already bought before I stopped temporarily. Additionally I also was driven to try using liquid white, liquid black and dark sienna oil color, some product of Bob Ross which I bought from Amazon.
Then I chosen one of Bob Ross painting which was used those two medium which is titled "New Days Dawn".
And this time I painted over 40x50cm canvas.
Indeed, hands and fingers were stiff after stopping for 6 months. I was still stiff to swap and tap my brushes over the canvas. But finally, I finished it.
This painting described the atmosphere before dawn and full of yellowish brown nuance.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar