Senin, 25 April 2016

Alam Pedesaan, Sawah, Sungai & Gunung (Nature of Countryside, Field, River and Mountain)


Lukisan berjudul "Alam pedesaan, sawah, sungai dan gunung" ini dilukis dengan menggunakan cat acrylic di atas canvas Louvre berukuran 40x50cm. Selain itu juga menggunakan Amsterdam acrylic medium glossy yang dipadu dengan sedikit Amsterdam acrylic medium matt. Untuk memperlambat pengeringan cat acrylic, saya gunakan Amsterdam acrylic retarder. Saya menggunakan cat acrylic Liquitex Basic dan Louvre.
Lukisan ini dibuat di bulan April 2016, memakan waktu sekitar 6 jam dari siang hingga petang.
Lukisan ini bercerita tentang suasana alam pedesaan berupa pemandangan di sawah dengan gubuk kecil di tengah pematangnya, penampakan gunung membiru di kejauhan serta aliran air sungai yang jernih. 

The paint with title "Nature of countryside, fields, river and mountain" was painted using acrylic paint on the canvas with dimension 40x50cm. In addition, I also used Amsterdam acrylic medium glossy which combined with a touch of Amsterdam acrylic medium matt. To slow the drying time of acrylic paint, I used Amsterdam acrylic retarder. For acrylic paint, I used set of Liquitex Basic and Louvre.
This painting was created on April 2016 and it took 6 hours to finish it from noon to dusk.
This painting tells about the atmosphere of a village, rice field with little hut, sighting of blue mountain on far away as well clearly flow of stream.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar